Minggu, 08 Juni 2014

ANALISIS SUMBER DAN PENGGUNAAN KAS

Contoh perhitungan : Perusahaan “ABC” mempunyai data neraca untuk tahun 1970 dan tahun 1971 sebagai berikut :
Tabel 1
Neraca per 31 Desember 1970
Debet
Kredit
Kas
Effek
Pihutang
Barang
Mesin
Cadangan depresiasi
Bangunan
Cad.depresiasi
Tanah


Jumlah aktiva
Rp.    1.200,-
Rp.    1.400,-
Rp.    2.400,-
Rp.    4.400,-
Rp.    8.000,-
Rp.    (800,-)
Rp.    8.000,-
Rp.  (1.200,-)
Rp.    4.600,-


Rp.  28.000,-
Hutang perniagaan
Hutang wesel
10% obligasi
Modal saham
Surplus modal
Laba ditahan/
Laba Tahun berjalan


Jumlah Pasiva
Rp.    3.000,-
Rp.    2.000,-
Rp.    9.000,-
Rp.  10.000,-
Rp.    2.000,-
Rp.    2.000,-





Rp.  28.000,-




                                               
Tabel 2
Neraca per 31 Desember 1971
Debet
Kredit
Kas
Effek
Pihutang
Barang
Mesin
Cadangan depresiasi
Bangunan
Cad.depresiasi
Tanah

 Jumlah aktiva
Rp.    1.400,-
Rp.    1.000,-
Rp.    2.000,-
Rp.    5.200,-
Rp.  10.000,-
Rp.   (1200,-)
Rp.    8.000,-
Rp.  (1.800,-)
Rp.    7.400,-
  
 Rp.  32.000,-
Hutang perniagaan
Hutang wesel
10% obligasi
Modal saham
Laba ditahan
Surplus modal



  Jumlah Pasiva
Rp.    2.000,-
Rp.    2.400,-
Rp.   12.000,-
Rp.  10.000,-
Rp.    3.600,-
Rp.    2.000,-




Rp.  32.000,-





Selama tahun 1971 perusahaan mendapatkan keuntungan netto sesudah pajak sebesar Rp. 3.000,- dan dibayarkan sebagai cash divident sebesar Rp. 1.400,-
Berdasarkan informasi tersebut, susunlah laporan sumber-sumber dan penggunaan dana perusahaan tersebut.
Pertama-tama harus disusun statement perubahan neraca sebagai berikut :
Tabel 3

31/12/1970
31/12/1971
Perubahan
D
K
Aktiva :
Kas
Effek
Pihutang
Barang
Mesin
Cadangan depresiasi
Bangunan
Cadangan Depresiasi
Tanah

Passiva :
Hutang perniagaan
Hutang wesel
10% obligasi
Modal saham
Surplus Modal
Laba ditahan

1.200
1.400
2.400
4.400
8.000
(800)
8.000
(1.200)
4.600
28.000

3.000
2.000
9.000
10.000
2.000
2.000

1.400
1.000
2.000
5.200
10.000
(1.200)
8.000
(1.800)
7.400
32.000

2.000
2.400
12.000
10.000
2.000
3.600

200
-
-
800
2.000


-
2.800


1.000
-
-
-

-

-
400
400
-
-
400
-
600
-


-
400
3.000
-
-
1.600

28.000
32.000
6.800
6.800
Berdasarkan data informasi dari statement rugi laba yang dihubungkan dengan perubahan laba ditahan, maka disusunlah laporan sumber-sumber dan penggunaan dana yaitu :
Tabel 4
Sumber-sumber
Penggunaan
Dana berasal dari
operasi :
Keuntungan bersih
Depresiasi
Berkurangnya effek
Berkurangnya pihutang
Bertambahnya hutang
Wesel
Bertambahnya obligasi


Rp.    3.000,-
Rp.    1.000,-
Rp.       400,-
Rp.       400,-

Rp.       400,-
Rp.    3.000,-
Rp.    8.200,-


Cash dividends
Bertambahnya mesin
Bertambahnya tanah
Bertambahnya barang
Berkurangnya hutang perniagaan
Bertambahnya kas


Rp.   1.400,-
Rp.   2.000,-
Rp.   2.800,-
Rp.     800,-

Rp.   1.000,-
Rp.      200,-
Rp.   8.200,-





Analisis :
Berdasarkan laporan sumber-sumber da penggunaan dana tersebut, sumber-sumber yang paling menonjol ialah berdasarkan keuntungan bersih Rp. 3.000,-, bertambahnya obligasi Rp. 3.000,- dan depresiasi Rp. 1.000,-, sedangkan penggunaan yang menonjol ialah pembayaran cash dividend Rp. 1.000,- bertambahnya mesin Rp. 2.000,- dan tanah Rp. 2.800,-.

Sumber : Dari kelompok 4 (kelompok saya) dan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar